15 Asus ROG Termurah Dibawah 10 Juta 2024

Asus ROG Termurah – Menjadi salah satu Brand Laptop ternama, tentu saja sampai saat ini Asus sudah merilis banyak tipe Laptop dengan spek berkualitas. Dari sekian banyak varian produk yang dirilis, ada satu seri yang menjadi Signature Asus, yaitu ROG (Republic of Gaming).

Sesuai dengan namanya, Laptop Asus ROG merupakan Laptop yang dibuat khusus untuk para Gamers. Di setiap Laptop ROG, Asus telah mendukung nya dengan beragam fitur canggih guna menunjang kinerja Laptop dalam menjalankan game.

Dengan begitu, wajar saja jika harga Laptop Asus ROG ini bisa mencapai belasan bahkan puluhan juta rupiah per unit nya. Tapi jangan berkecil hati dulu, sebab beberapa tipe lama untuk Laptop Asus ROG kini sudah dijual dengan harga murah.

Berikut ini kami punya beberapa rekomendasi Laptop Asus ROG termurah, dengan harga mulai dari 5 jutaan. Kami juga sudah menyiapkan data spesifikasi dari masing-masing tipe Laptop Asus ROG termurah di bawah ini.

Asus ROG Termurah

Seperti kami sebutkan diatas bahwa Asus ROG merupakan salah satu varian Laptop paling populer yang diproduksi oleh Asus. Seperti hal nya Asus VivoBook, ZenBook dan ChromeBook, disini Laptop Asus ROG juga terbagi menjadi beberapa tipe, diantaranya Asus ROG Zephyrus G14 GA401QH, Asus ROG Strix G15 G512li dan lain sebagainya.

Asus pertama kali memproduksi ROG pada tahun 2007 dimana kala itu hadir dalam bentuk Notebook. Kemudian seiring berjalannya waktu, Asus juga merilis produk ROG dalam bentuk Kartu Grafis, Motherboard Gaming dan lain sebagainya yang berhubungan dengan aktivitas Gaming.

Hingga saat ini, Asus sudah berhasil memproduksi setidaknya 8 Series, antara lain :

  • G51 Series
  • G53 Series
  • G60 Series
  • G73 Series
  • G74 Series
  • G80 Series
  • Zepyhrus Series
  • Flow Series

Selain Laptop, Asus juga merilis produk ROG dalam bentuk smartphone Gaming. Buat kalian para Gamers di perangkat Mobile, beberapa tipe smartphone Asus ROG mungkin bisa jadi pilihan terbaik.

Sementara itu, diatas kami juga sempat menyinggung bahwa harga Asus ROG masih terbilang mahal bagi banyak orang. Sebab mengingat fungsi daripada Asus ROG ini bukan hanya sekedar untuk membuat Email, main Sosial Media, Streaming Netflix dan lain sebagainya, akan tetapi lebih cenderung dipakai untuk aktivitas-aktivitas berat, terutama bermain game.

Bagi yang masih berpikir kalau tidak mungkin bisa memiliki Laptop Asus ROG, mungkin kalian belum tahu kalau ada beberapa tipe Asus ROG termurah, yaitu :

1. ASUS ROG Zephyrus G14 Ryzen 7 5800HS

ASUS ROG Zephyrus G14 Ryzen 7 5800HS
LayarIPS 14 Inchi Full HD 1920 x 1080 pixels
ProsesorAMD Ryzen 7 5800HS 8 Core 16 thread 2.8 GHz up to 4.4 GHz
Kartu GrafisNVIDIA GeForce GTX 1650 Ti, 4GB GDDR6
RAM16 GB DDR4
Penyimpanan512 GB
HargaRp. 13.700.000

2. ASUS ROG Zephyrus G14 GA401QH

ASUS ROG Zephyrus G14 GA401QH
LayarIPS 14 Inch Full HD 1920 x 1080 pixels
ProsesorAMD Ryzen 7 58000HS 8 core 16 thread, 2.8 GHz up to 4.4 GHz
Kartu GrafisNVIDIA GeForce GTX 1650 Ti
RAM24 GB DDR4
Penyimpanan1 TB
HargaRp. 14.800.000

3. ASUS ROG STRIX G513IE

ASUS ROG STRIX G513IE
Layar15.6 Inchi Full HD 1920 x 1080 pixels
ProsesorAMD Ryzen 7 4800H
Kartu GrafisNVIDIA GeForce RTX 3050 Ti
RAM8 GB
Penyimpanan512 GB
HargaRp. 15.500.000

4. ASUS ROG STRIX G15 G512LI – RTX 2060

ASUS ROG STRIX G15 G512LI RTX 2060
LayarIPS 15.6 Inch Full HD 1920 x 1080 pixels
ProsesorIntel Core i7-10750H
Kartu GrafisNVIDIA GeForce RTX 2060 6 GB
RAM16 GB
Penyimpanan512 GB
HargaRp. 15.700.000

5. ASUS ROG STRIX G713IC – AMD Ryzen 7 4800H

ASUS ROG STRIX G713IC AMD Ryzen 7 4800H
Layar17.3 Inch LED backlit Full HD 1920 x 1080 pixels
ProsesorAMD Ryzen 7 4800H Procesor 2.9 GHz
Kartu GrafisNVIDIA GeForce RTX3050
RAM8 GB DDR4
Penyimpanan512 GB
HargaRp. 16.900.000

6. ASUS ROG FLOW X13 GV301QH RYZEN 9-5900

ASUS ROG FLOW X13 GV301QH RYZEN 9 5900
Layar13.4 Inch FHD+ 1920 x 1200 pixels
ProsesorAMD Ryzen 9 5900HS
Kartu GrafisNVIDIA GeForce GTX 1650
RAM16 GB
Penyimpanan1 TB
HargaRp. 17.700.000

7. ASUS ROG Strix G17 G713RC – RYZEN 7

ASUS ROG Strix G17 G713RC RYZEN 7
LayarIPS 17.3 Inch FHD 1920 x 1080 pixels
ProsesorAMD Ryzen 7 6800H
Kartu GrafisNVIDIA GeForce RTX 3050
RAM16 GB
Penyimpanan512 GB
HargaRp. 19.800.000

8. ASUS ROG Flow X13 GV301RA R7RADA6TO

ASUS ROG Flow X13 GV301RA R7RADA6T O
Layar13.4 Inch FHD+ 1920 x 1200 pixels
ProsesorAMD Ryzen 7 6800HS
Kartu GrafisNVIDIA GeForce RTX 3050
RAM16 GB
Penyimpanan512 GB
HargaRp. 19.700.000

9. ASUS ROG Zephyrus G14 GA401QM

ASUS ROG Zephyrus G14 GA401QM
LayarIPS 14 Inch Full HD 1920 x 1080 pixels
ProsesorAMD Ryzen 7 5800HS
Kartu GrafisNVIDIA GeForce RTX 3060
RAM16 GB
Penyimpanan1 TB
HargaRp. 18.800.000

10. ASUS ROG FLOW Z13 GZ301ZA I5IRXA6TO 2IN1 TOUCH

ASUS ROG FLOW Z13 GZ301ZA I5IRXA6TO 2IN1 TOUCH
LayarWUXGA 13.4 Inch FHD+ 1920 x 1200 pixels
ProsesorIntel Core i5-12500H
Kartu GrafisIntel Iris Xe Graphics
RAM16 GB
Penyimpanan512 GB
HargaRp. 20.000.000

Laptop ROG Dibawah 10 Juta

Jadi deretan tipe Asus ROG diatas masuk dalam kategori termurah. Sebab, beberapa tipe Asus ROG bisa dibanderol dengan harga lebih dari 30 jutaan. Tapi jika Asus ROG termurah diatas masih belum terjangkau oleh kalian, maka coba cari Laptop ROG dibawah 10 jutaan.

Laptop ROG disini memang bukan dari Asus, melainkan Laptop Merk lain yang memiliki fungsi dan kegunaan serupa dengan Laptop ROG, yaitu untuk keperluan bermain Game di Laptop. Berikut adalah daftar Laptop ROG termurah, mulai dari 5 jutaan :

1. Asus M409DA

Asus M409DA
Layar14 Inch 1920 x 1080 pixels Full HD
ProsesorAMD Ryzen 3 3200U
GrafisAMD Radeon Vega Graphics
RAM4 GB DDR4
HargaRp. 5.900.000

2. Asus Tuf FX505DD R5598T

Asus Tuf FX505DD R5598T
Layar15.6 Inch
ProsesorAMD Ryzen 5
GrafisNVIDIA GTX 1050 : 3 GB GDDR5
RAM8 GB
HargaRp. 8.000.000

3. Acer Aspire 3 A315-42-R3GZ

Acer Aspire 3 A315 42 R3GZ
Layar15.6 Inch 1920 x 1080 pixels
ProsesorIntel Core 4 Quad
GrafisAMD Radeon Vega 8
RAM8 GB
HargaRp. 7.000.000

4. Asus VivoBook Pro F571GD-BQ5801T

Asus VivoBook Pro F571GD BQ5801T
Layar15.6 Inch 1920 x 1080 pixels
ProsesorIntel Core i5-9300H 2.4 GHz
GrafisNVIDIA GeForce GTX 1050 : 4 GB GDDR5
RAM8 GB
HargaRp. 9.500.000

5. Lenovo Ideapad L340

Lenovo Ideapad L340
Layar15.6 Inch Full HD 1920 x 1080 pixels
ProsesorIntel Core i7-9750H
GrafisNVIDIA GeForce GTX 1650 4 GB
RAM8 GB
HargaRp. 9.999.000

KESIMPULAN

Itu dia deretan Asus ROG termurah yang berhasil retinenda.com sajikan. Selain Asus ROG termurah, kami juga merekomendasikan beberapa Laptop Gaming dari Brand lain yang harga nya jauh lebih murah, dibawah 10 jutaan. Dengan begitu, jika belum sanggup beli Asus ROG, maka Laptop Gaming dari Merk lain yang kami sebutkan diatas bisa menjadi alternatif.