Wallpaper HP Rusak – Jaman sekarang orang-orang sudah mulai kreatif membuat gambar untuk layar utama perangkat HP. Salah satu gambar yang sedang viral adalah retak atau rusak. Karena biaya pergantian layar LCD HP cukup mahal, maka dari itu memasang wallpaper sebagai jalan alternatif untuk menutupinya.
Terkadang wallpaper HP tersebut kerap digunakan untuk memanipulasi orang yang sedang memakai nya. Beberapa orang memakai wallpaper rusak memiliki tujuan yaitu untuk membuat orang yang melihatnya mengira bahwa HP sedang hancar atau habis terjatuh.
Jika kalian ingin memasang wallpaper rusak sebaiknya mencari kualitas yang HD atau 3D karena akan lebih jernih dan terlihat jelas. Sekarang wallpaper rusak sudah cukup banyak mulai dari anime, keren, HD, 4D dan masih banyak lainnya.
Maka dari itu retinenda.com akan membagikan beberapa wallpaper rusak untuk dipakai layar utama HP. Selain itu kalian bisa download dengan kualitas HD, jika sudah tidak sabar silahkan ikuti pembahasan dibawah ini.
Wallpaper HP Rusak
Perlu kalian ketahiu bahwa wallpaper rusak terdapat beragam macam variasi mulai dari 3D, Anime, HD dan keren. Karena setiap wallpaper rusak mempunyai ciri khas dan keunikan tersendiri serta bisa digunakan semua jenis merk HP.
Mungkin untuk contoh wallpaper rusak pertama sangat normal sekali dan akan terlihat jelas layar LCD mengalami kerusakan. Bahkan bisa digunakan untuk menutupi LCD HP pecah atau rusak.
Memang pada umumnya pada layar utama HP berwarna hitam dikarenakan awal membuka HP dalam keadaan mati. Selain wallpaper diatas terdapat beberapa wallpaper lainnya yang dapat digunakan untuk menutupi kerusakan layar LCD seperti contoh dibawah ini.
Tidak hanya itu saja, ada contoh wallpaper rusak dengan garis warna-warni. Karena umumnya layar LCD HP pecah akan timbul layar hitam serta warna variasi seperti wallpaper dibawah ini.
Mungkin pada wallpaper diatas tidak terlihat jelas karena ada layar hitam pada bagian kanan kiri wallpaper. Tidak perlu khawatir kami sudah menyiapkan wallpaper rusak dengan keadaan LCD berwarna-warni beserta retak layar HP.
Wallpaper HP Rusak 3D
Apabila perangkat HP kalian sedang mengalami kerusakan pada layar LCD, sebaiknya gunakan wallpaper agar bisa menutupi kerusakan tersebut. Untuk menutupinya bisa menggunakan wallpaper rusak 3D yang akan terlihat jelas habis terjatuh atau dibanting.
Memang memasang layar HP 3D akan terlihat jelas pecah sungguhan dan sangat realistis. Bahkan orang yang melihat HP kalian akan mengira layar HP sedang pecah atau error. Nah wallpaper dibawah ini sangat jelas sekali dan bisa digunakan pada semua jenis HP.
Bagi kalian pengguna HP jenis iPhone dan ingin menggunakan wallpaper tersebut sebaiknya memilih yang ada logo Apple agar terlihat realistis. Tidak perlu kesana-kesini, berikut ini gambarnya.
Jangan khawatir untuk pengguna HP Android sekarang sudah ada wallpaper rusak khusus merk tersebut. Karena wallpaper rusak ini hanya dikhususkan kepada pengguna Android saja dikarenakan ada logo error seperti ini wallpapernya.
Wallpaper HP Rusak Anime
Siapa disini suka dengan wallpaper anime ? sekarang sudah ada pembuat wallpaper rusak untuk menutupi layar LCD yang pecah. Selain itu ada anime yang sangat lucu dan kemungkinan akan disukai oleh kalian, seperti contoh pertama ada dibawah ini.
Terlihat contoh wallpaper rusak anime pertama ada seseorang melempar bola ke arah layar hp yang mengakibatkan kerusakan pecah. Tetapi ada yang berbeda dengan wallpaper anime rusak berikut ini.
Jika ada dari kalian suka dengan film kartun spongebob, kami akan membagikan wallpaper rusak yang ada kartun patrick star dengan keadaan melongo serta layar pecah. Wallpaper ini bisa digunakan pada perangkat komputer atau laptop.
Selanjutnya ada wallpaper rusak dengan anime baru di pegang langsung pecah. Sangat cocok sekali untuk HP kalian yang sering dipakai orang lain dan mengakibatkan orang memakai panik.
Wallpaper HP Rusak Parah
Apabila perangkat HP sedang mengalami kerusakan layar LCD pecah parah, sebaiknya gunakan wallpaper agar menutupi kerusakan tersebut. Karena ada beberapa wallpaper rusak parah seperti contoh dibawah ini.
Setiap kerusakan layar LCD HP memang berbeda-beda mulai dari jatuh ataupun dibanting yang mengakibatkan layar LCD pecah. Wallpaper rusak parah berikutnya memiliki ciri khas tersendiri dan terlihat beberapa titik terkena tembakan ataupun benturan.
Kesimpulan
Nah jadi kesimpulannya adalah apabila HP kalian sedang mengalami kerusakan LCD sebaiknya gunakan gambar diatas sebagai jalan alternatif. Jika tidak mengalami kerusakan pada layar LCD, sebaiknya gunakan wallpaper rusak agar orang yang melihatnya mengira sedang rusak atau terjatuh.
Sekian pembahasan dari retinenda.com mengenai Wallpaper HP Rusak. Nantikan informasi selanjutnya mengenai gambar untuk HP lainnya. Semoga pembahasan kali ini bermanfaat untuk kalian yang ingin melakukan prank kepada teman atau keluarga disaat memakai HPnya.